Tentang An Najah

Pesantren Syaria Capital Market Tahfizh An-Najah adalah sebuah lembaga pendidikan Islam yang berkomitmen untuk mencetak generasi penghafal Al-Qur'an (Hafizh Quran) yang berakhlak mulia dan berwawasan luas, memiliki skill IT serta cakap dalam bidang Syaria Capital Market. Selain fokus pada hafalan Al-Qur'an, lembaga ini juga mengintegrasikan pendidikan kewirausahaan dalam kurikulumnya. Melalui pendekatan holistik ini, para santri tidak hanya dididik untuk menjadi penghafal Al-Qur'an yang mumpuni, tetapi juga dilatih menjadi wirausahawan yang berdaya saing tinggi.

Pesantren Syaria Capital Market Tahfizh An-Najah berpegang teguh pada prinsip-prinsip Islam dalam setiap langkahnya, dengan tujuan untuk memberikan manfaat sebesar-besarnya kepada masyarakat. Lembaga ini juga aktif dalam berbagai kegiatan sosial, membantu mereka yang membutuhkan, serta berkontribusi positif dalam pembangunan masyarakat. Dengan semangat altruistik, Pesantren Syaria Capital Market Tahfizh An-Najah terus berupaya mewujudkan generasi muda yang tidak hanya cerdas secara spiritual, tetapi juga produktif dan mandiri dalam kehidupan.

Mobirise Website Builder

Profil Pondok

Mobirise Website Builder
30

Santri

15

Alumni

21

Khatimin

5+

Bisnis

Mobirise Website Builder
Our partner

Satria Muda Pasla

Mobirise Website Builder
Our partner

Hafizh Quran Indonesia

Mobirise Website Builder
Our partner

Pemuda Bumi Langit

Mobirise Website Builder
Our partner

Tam-Q

Map

Alamat

Pondok Tahfidz Preneur An-Najah Kejamulya, Sambirejo, Kec. Jiwan, Kabupaten Madiun, Propinsi   Jawa Timur 63161

Follow Us
Kontak

Offline Website Maker